
Apa Yang di Maksud dan Arti Bogoshipo 보고 싶어 dalam Bahasa Indonesia
Bagi anda yang suka nonton film drama Korea pasti pernah mendengar istilah kata yang satu ini. Namun, kamu pasti ingin tau apa yang dimkasud dengan bogoshipo kan? mari kita cari tau artinya.
Arti bogoshipo adalah sebuah ungkapan kangen atau rindu dalam bahasa Korea. Namun, jika kita terjemahkan secara harfiah, artinya adalah ‘saya ingin melihat’.
Lihat Juga : Apa Arti Daebak 대박? Inilah Penjelasannya
Penggunaaan kata ini sangat populer sekali, khususnya bagi remaja muda-mudi. Salah satu kosakata bahasa korea yang sering digunakan dan kita dengar dalam film drama Korea ini tentu bisa kamu gunakan untuk menyampaikan rasa kangen dan rindu terhadap seseorang.
Namun, apabila kamu ingin mengucapkan kangen dalam bahasa korea, maka dapat melihat beberapa ucapan bahasa korea rindu pada halaman tautan tersebut.
Itulah penjelasan singkat dari apa yang dimaksud bogo sip-eo 보고 싶어 lengkap dengan arti dan contoh-contoh penggunaannya. Semoga dari artikel ini dapat membantu dan memberikan banyak manfaat bagi kalian semuanya, terima kasih.